Kamis, 14 Januari 2010

Trading Plan 14 Januari 2010

Trading plan

Euro
Buy 1.4460 Sell 1.4590
Buy break 1.4635 Sell break 1.4420
Target 50 point Stop loss 30 point
Resistance Pivot Support Trend
1.4695 1.4514 1.4451 up
1.4636 1.4392
1.4573 1.4329

Euro didalam pola daily membentuk pola deliberation (+) dengan RSI moderat, stochastic dan volume cenderung increase menggambarkan bullish continuation dari euro telah di dukung oleh pasar dengan berhasil menembus strong resistance 1.4570.
Untuk pergerakan berikutnya bila level 1.4600 break, ada kecenderungan bullish euro bisa extends dengan perkiraan harga ke 1.4660. Namun bila level 1.4600 berhasil break, maka euro akan terkoreksi terlebih dahulu sebelum melanjutkan uptrend berikutnya dengan perkiraan koreksi ke area 1.4455.

Poundsterling

Buy 1.6235 Sell 1.6345
Buy break 1.6400 Sell break 1.6190
Target 50 point Stop loss 30 point
Resistance Pivot Support Trend
1.6514 1.6240 1.6174 up
1.6410 1.6070
1.6344 1.6004

Poundsterling didalam pola daily membentuk in neck line (+) dengan RSI moderat, stochastic dan volume cenderung increase menggambarkan bullish continuation dari poundsterling telah sepenuhnya didukung oleh pasar dengan berhasil break top bar daily sebelumnya.
Untuk pergerakan berikutnya bila level 1.6350 break lagi, ada kecenderungan poundsterling akan kembali menguat dengan perkiraan ke area 1.6410. Tapi bila tidak berhasil menembus lagi 1.6350, maka poundsterling akan pullback turun dengan perkiraan retrace ke area 1.6075.

Usd/Jpy

Buy 91.15 Sell 91.90
Buy break 92.25 Sell break 90.75
Target 50 point Stop loss 30 point
Resistance Pivot Support Trend
92.30 91.27 90.98 down
91.93 90.61
91.64 90.32

Usd/jpy didalam pola daily membentuk pola short white body dengan RSI moderat, stochastic menurun dan volume cenderung decrease menggambarkan bullish yang terbatas dari usd/jpy kurang sepenuhnya di dukung oleh pasar.
Untuk pergerakan berikutnya bila level 92.00 tidak break lagi, ada kecenderungan usd/jpy akan pullback turun dengan perkiraan ke area 91.15. Tapi bila berhasil menembus lagi level 92.00, maka usd/jpy akan rebound terlebih dahulu sebelum melanjutkan trend penurunannya dengan perkiraan mencoba break kembali area 92.25.

Usd/chf

Buy 1.0140 Sell 1.0235
Buy break 1.0300 Sell break 1.0090
Target 50 point Stop loss 30 point
Resistance Pivot Support Trend
1.0302 1.0178 1.0138 down
1.0260 1.0096
1.0220 1.0056

Usd/chf didalam pola daily membentuk pola doji dengan RSI moderat, stochastic menurun dan volume cenderung increase menggambarkan pola konsolidasi dari usd/chf dimana kekuatan antara pihak buyer dan seller relative sama. Untuk pergerakan berikutnya bila level 1.0130 break, ada kecenderungan bearish usd/chf bisa extends dengan perkiraan tes ke area 1.0050. Namun bila tidak berhasil melewati kembali 1.0130, maka usd/chf akan pulih dari tekanan dengan perkiraan ke 1.0235.


Aussy

Buy 0.9220 Sell 0.9320
Buy break 0.9355 Sell break 0.9150
Target 50 point Stop loss 30 point
Resistance Pivot Support Trend
0.9353 0.9232 0.9197 up
0.9310 0.9154
0.9275 0.9119

Aussy didalam pola daily membentuk pola short white body dengan RSI, stochastic moderat dan namun volume cenderung moderat menggambarkan bullish yang terbatas dari aussy . Untuk pergerakan selanjutnya bila level 0.9215 tidak break lagi, maka aussy bisa kembali rebound dengan perkiraan ke area 0.9320. Namun bila berhasil melewati 0.9215, maka aussy akan tertekan lagi dengan perkiraan ke area 0.9170.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar